Dalam Ultah Anies, Sandiaga Doakan Bisa Pimpin Jakarta 4 Tahun

Umum505 Dilihat
Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan , berUltah
Portalindo.co.id – Jakarta – Sandiaga Uno Wakil Gubernur DKI Jakarat mendoakan Anies Baswedan mampu terus memimpim Jakarta hingga 4 tahun ke depan.

Doa tersebut diucapkan Sandiaga saat merayakan hari ulang tahun ke-49 Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. 
Pagi tadi, Sandiaga ikut memberikan kejutan da kue ulang tahun pada Anies bersama puluhan anak SD Benhil.Menurut Sandi, semula anak-anak SD itu hanya ingin berfoto namun akhirnya dia bersama anak-anak tersebut memberi kejutan ulang tahun untuk DKI 1.
Menurut Sandi, semula anak-anak SD itu hanya ingin berfoto namun akhirnya dia bersama anak-anak tersebut memberi kejutan ulang tahun untuk DKI 1.
Sejak pagi tadi Anies Baswedan Gubernur DKI Jakarta berulang tahun ke-49 Senin hari ini. Banjir ucapan dan perayaan diterima Anies sejak pagi.
Anies mengatakan tidak ada doa khusus di hari spesialnya kali ini.kalau saya ultah ibu biasa bagi-bagi makanan, beras ke anak yatim. Dan kita jaga kebiasaan yang sama. Doa khusus gak ada. mudah-mudahan sehat terus, bahagia dan bisa menyeimbangkan peran yang dititipkan di pundak saya ini,” kata Anies di Balai Kota Jakarta, Senin.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *