PORTALINDO.CO.ID, MAROS – Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Indonesia (HPPMI) Maros, berdemo di depan kantor Kejari Maros, Senin (10/12/2018)
Aksi tersebut digelar dalam rangka Hari Anti Korupsi.
Mereka mempertanyakan perkembangan kasus yang diusut Kejari.
Massa menutup sebagaian jalan poros Maros-Pangkep.(Ria)
Tonton Videonya